Saturday, July 7, 2012

Stramaccioni Takkan 'Pagari' Sneijder

agen bola Milan - Bagi Pelatih Inter Milan Andrea Stramaccioni, selalu ada harga yang tepat untuk seorang pesepakbola ternama. Itu mengapa ia takkan menghalangi pemainnya untuk pergi, bahkan jika itu Wesley Sneijder sekalipun. Saat ini Sneijder adalah pilar di Inter. Stramaccioni pun masih mengategorikan si pemain asal Belanda sebagai salah satu pemain kunci dalam strateginya di masa depan. Pun begitu, Stramaccioni mengaku tak akan menghalangi jika Sneijder hendak berganti seragam klub lain. Syaratnya, harga yang ditawarkan untuk pemain 28 tahun itu memang tepat dan klub pun setuju melego.pasang bola "Sneijder merupakan pemain penting dari segi teknik dan taktik, tapi saya tak bisa mengatakan bahwa ia tidak akan dijual. Itu akan menjadi penyalahgunaan kekuasaan,"judi bola kata Stramaccioni seperti dilansir ESPN Soccernet. "Saya hanya akan meminta kepada presiden (Inter Massimo Moratti) untuk berpikir dengan cermat jika ada tawaran menarik (yang datang)," lanjutnya.taruhan bola Dalam bursa transfer musim panas ini Inter telah melepas dua pemain yakni Diego Forlan dan Lucio. Ini digadang-gadang sebagai usaha dari peremajaan tim. Selain keduanya, ESPN Soccernet menyebut kalau Julio Cesar dan Dejan Stankovic pun dipersilakan pergi jika memang ada tawaran menarik.agen bola terbaik dan terpecaya

No comments:

Post a Comment